Wednesday, June 8, 2016

Profil HMTC

HMTC merupakan salah satu tempat kursus mekanik sepeda motor yang pertama dan terbaik di Indonesia yang diakui oleh Museum Rekor Indonesia ( MURI ) & Indonesia Book Of Records ( IBOR ). Selain itu HMTC juga diberi kepercayaan melalui program C.S.R BUMN NASIONAL yang bekerja sama secara reguler dengan LPEI, PUSRI, PELINDO II, ANTAM, dll.
HMTC telah memiliki beberapa cabang di Indonesia diantaranya ada di Jakarta, Bandung, Surabaya,Jogja, dan Depok yang sebagai HMTC pusat...
Untuk belajar di HMTC yang dipelajari nanti tidak hanya mesinnya saja tapi semua yang ada di motor standart juga dipelajari termasuk CVT, karbu, servis, kelistrikan, injeksi, chast wheel, dll.  Selain itu siswa belajar dengan sistem 1 mesin 1 siswa & diajarkan oleh instruktur yang profesional dan handal.
Untuk gabung dengan kami, cukup mengumpulkan 3 persyaratan, diantaranya:
  • Fotocopy KTP 2 lb
  • Foto berwarna 3x4 (6lb)
  • 1 materai 6000

BIAYA KURSUS
  1. Paket standart 16 mesin sepeda motor Rp 4.500.000,-
  2. Paket modifikasi mesin balap Rp 9.100.000,- ( ada pengetesan )
  3. Paket standart + modifikasi Rp 10.500.000,-
JENIS MOTOR YANG DIPELAJARI
Yamaha, Honda, Suzuki, Kawasaki, Bajaj, dll


KELEBIHAN & KEUNGGULAN BELAJAR DIHMTC JOGJA
  1. Teori menggunakan slide proyektor
  2. Dibimbing oleh instruktur berpengalaman, untuk mengenal setiap komponen sepeda motor, analisa kerusakan, dan cara mengatasinya
  3. Ruang Full AC
  4. Menyediakan motor DOHC ( Satria FU 150 cc )
  5. Satu siswa satu mesin
  6. Belajar sampai bisa
  7. Menyediakan mess gratis
  8. Setiap siswa bisa praktek dari jam 08:00 - 16:00 WIB,, waktu ditentukan sendiri
  9. Setiap siswa bisa bongkar pasang mesin lebih dari satu setiap harinya
  10. Pengenalan motor injeksi
  11. Sering mengikuti event balapan lokal & nasional 
  12. Satu-satunya kursus yang disupport oleh LPEI, NPR, dll                                                               
 DIJAMIN BISA BEKERJA & BUKA USAHA MANDIRI!!!!!

HMTC JOGJA
JL.SISINGAMANGARAJA NO.72 KARANGKAJEN, JOGJA
100 METER UTARA PASAR TELO, DEPAN BALAI METROLOGI PAS..
CP : 087834808072 / 089676592405
PIN : 5B17468A
FB : KURSUS MEKANIK HMTC JOGJA
TWITTER : HMTCJOGJA01

No comments:

Post a Comment