Wednesday, June 15, 2016

HMTC


Seiring dengan perjalanannya waktu HMTC sekarang sudah meluluskan mekanik-mekanik profesional kurang lebih 12,128 orang yang menyebar diseluruh Indonesia serta sebagian besar atau 70% alumni dari HMTC membuka lapangan kerja sendiri dengan membuka usaha perbengkelan sepeda motor. Sedangkan mengenai sepeda motor yang ada di HMTC, yang dipergunakan sebagai media training saat ini sebanyak 235 sepeda motor yang terdiri dari beberapa jenis sepeda motor baik jenis sepeda motor standart maupun jenis sepeda motor CVT ( Continuous Variable Transmission ) serta PGM - FI ( Progamed - Fuel Injection ).   
HMTC telah bekerja sama dengan beberapa ATPM antara lain dengan ATPM Modenas dan ATPM Kymco. Selain itu HMTC juga disupport oleh LPEI & NPR.. 
Banyak orang yang menginginkan gabung dengan HMTC tapi banyak yang minder dan takut, padahal HMTC itu tidak menakutkan.. mereka minder karna faktor umur, pendidikan minimal, belum tahu dasar-dasar mesin, dll.. Untuk yang ingin gabung dengan kami ( HMTC ) hilangkan perasaan takut dan minder tersebut karna masuk HMTC tidak dibatas maksimal umur berapa, lulusan pendidikan minimal apa, sudah tahu dasar-dasar mesin apa belum, dll tapi disini untuk umum dari muda sampe tua, tidak sekolah sampai lulus sarjana, belum tahu apa-apa dan sudah ada dasarnya, semua tetap disamakan tidak ada perbedaan, belajar dari NOL sampai BISA!!!
Tetap masih ragu, takut, dan minder?? Anda bisa konsultasi dulu ke admin HMTC dengan menghubungi kontak dibawah ini:
WA : 0878 3480 08072
Pin  : 5B17468A
Fb  : Kursus Mekanik Hmtc Jogja
Atau bisa datang langsung ke HMTC Jogja yang berada di JL.Sisingamangaraja No.72 Karangkajen, Jogja.

No comments:

Post a Comment